Senin, 22 September 2008

Fiqih Ibadah

Apa yang dimaksud sujud tilawah ?

Sujud tilawah adalah sujud yang dilakukan ketika kita membaca ayat-ayat dalam Al Qur'an yang disebut ayat-ayat sajadah. Hukumnya adalah sunnah dan dapat dilakukan ketika kita membaca Al Qur'an baik di dalam maupun di luar sholat.

Tidak ada komentar: